PEREKONOMIAN LEMAH, MENDAGRI: TAK ADA KENAIKAN GAJI PNS

Assalamualaikum wr.wb........ Selamat malam rekan-rekan guru dimanapun berada.......

Akibat lemahnya perekonomian Indonesia di tahun 2015, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo mengatakan tidak akan ada kenaikan gaji PNS di 2016.
"Di tahun 2016 kita tidak bisa menaiikan gaji PNS. Tapi akan ada tambahan gaji ke 13 dan gaji ke 14,"kata Tjahjo Kumolo, di Grand Mercure Ancol, Sabtu (5/12/2015).
 Ribuan Guru Honorer Antre CPNS
Kendati demikian Mendagri memberikan sedikit angin segar dengan mengimingi kenaikan uang perjalanan dinas bagi PNS. "Misalnya PNS dinas nginap di hotel bintang lima, kasian dong makannya di kaki lima," kata Tjahjo.
"Mudah-mudahan di akhir tahun ada kenaikan uang jalan. Pemerintah baru bisa memberikan subsidi gaji ke 13 dan ke 14. Kalau pertumbuhan ekonomi membaik semoga ke depan akan ada penyesuaian," pungkasnya.


Demikian berita dari saya, semoga bermanfaat untuk anda atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih......

0 Response to "PEREKONOMIAN LEMAH, MENDAGRI: TAK ADA KENAIKAN GAJI PNS"

Posting Komentar

wdcfawqafwef

BACKLINK OTOMATIS GRATIS JURAGAN.